Yellow Series: The Darkness of Youth

Saturday, October 03, 2020 Diary of Dreamer 0 Comments

 

Hello, Chalista disini~

Gimana kabarnya semua? Semoga semua pada sehat dan bahagia ya. Hari ini aku membawa episode 2 dari ‘Yellow Series” yippie!! Kalo bagi yang belum tau, blog ini punya section sendiri yang dikhusukan buat sajak-sajak yang dibuat oleh penulis langsung, dan section ini dinamakan “Yellow Series”.

Dasarnya, semua sajak disini aku yang mikir dan buat sendiri. Jadi, jika ada kesamaan dengan sajak orang lain itu bukan disengaja ya dan please let me know kalo emang ada yang sama supaya punyaku bisa aku hapus atau edit (dengan kata atau tata bahasa yang baru). Tolong maklumin soalnya aku bukan yang tau semua karya orang, tapi bakal seneng banget kalo bisa diingetin secara baik-baik hehe.

Pada episode kedua kali ini aku lagi-lagi membawakan tema yang agak dark gitu sesuai dengan judul ya. Jadi “The Darkness of Youth” ini terlahir karena akhir-akhir ini anxiety yang aku dulu punya balik lagi L. Sampe aku curhat ke temen-temenku dan salah satu temenku ngasih aku puisi yang cantik banget dan tiba-tiba muncullah tuh some short poets inside my brain.

Here they are. Enjoy ya…


A question.
In this darkest world
What makes you happy?

 

Twenties
In twenties
Everything seems magnificent
…until, “what am I gonna be?”

 

Right?
I am doing okay
You are doing okay
We are doing okay
Isn’t it should be enough?
 
 
L
Let me tell you a single secret
Where an object becomes the cruelest thing
In this universe, what should make you scared is…
Your mind


Paths
The amount of more than 1000 paths
And all of them aren’t mine
Stiffly standing crying
In my comfort zone 
 

You Might Also Like

0 komentar: